Media Indonesia, Senin, 22 Januari 2007 20:00 WIB
Nama-nama Korban Tewas dan Cedera di Poso
PALU--MIOL: Berikut nama-nama korban tewas dan cedera dalam aksi kontak
senjata antara aparat kepolisian dengan kelompok sipil bersenjata di Poso, Sulawesi
Tengah (Sulteng), sepanjang Senin, menurut versi sejumlah lembaga swadaya
masyarakat setempat.
1. Firmansyah alias Firman (Siswa MTs Negeri Poso) luka tembak di bagian perut.
2. Om Gam, luka tembak di bagian kepala.
3. Idrus Asapa.
4. Ustad Mahmud, luka tembak di kepala.
5. Humah
6. Andreas alias Mohammad Sapri
7. Aprianto
8. Toto
9. Yusuf
10. Bripda Rony Iskandar, anggota Brimob BKO Densus 88/Antiteror
Sementara korban yang cedera karena mengalami luka tembak, antara lain Kusno
(pedagang bakso), Paijo (tukang ojek motor), Ipda Muslihan (anggota Densus 88),
Ipda I wayan Panda (anggota Brimob), Bripda Wahid (anggota Brimob).
Jumlah korban tewas dan cedera ini baru bersifat sementara. (Ant/OL-02)
Berita terkait 'Gejolak Poso'
Nama-nama Korban Tewas dan Cedera di Poso
Jenazah Korban Tembak di Poso Dijemput Anggota Keluarga
Polri Bantah Ada Warga Sipil Tertembak di Poso
Pemerintah Dukung Polri Selesaikan Poso
Kapolda Sulteng Konfirmasikan 10 Tewas
Brimob Tewas di Poso Dievakuasi ke Palu
Penembakan di Poso Tewaskan Tujuh Orang
Korban Tewas Penembakan di Poso Jadi 10 Orang
Satu Polisi Meninggal, Tiga Luka dalam Baku Tembak di Poso
Dua Warga Poso Terkena Peluru Nyasar
[Berita 'Gejolak Poso' selengkapnya]
Copyright © 2006 Media Indonesia. All rights reserved.
|