Pikiran Rakyat, Jumat, 7 Desember 2007  

Waria Tewas Diceburkan ke Kali

JAKARTA-Puluhan waria menuntut pembubaran Satpol PP DW Jakarta. Beberapa orang oknum Satpol PP, mereka tuding terlibat dalam tindak penyerangan hingga menyebabkan tewasnya seorang waria tiga pekan silam.

Unjuk rasa digelar 20-an waria di depan Balai Kota DKI Jakarta, Rabu (5/12). Ketua Arus Pelangi Ridho Triawan dalam orasinya mendesak Pemprov DKI menindak tegas anggota Satpol PP, karena operasi penertiban selama ini lebih mirip penyerangan dan berbau kekerasan, (cite)**

back